-->

Menghafal Demi Mencapai Target

Menghafal Demi Mencapai Target


Musi Rawas, Inmas

MAN 1 MUSI RAWAS memiliki keunggulan yang salah satunya adalah Tafhis Al Qur'an. Pengebrakan yang dilakukan adalah memberi kesempatan kepada siswanya menghafal Al Quran'an demi mencapai target. Disitu pengebrakan itu siswa/i MANSAMURA  antusiasi mengisi waktu luang dengan menghafal Al Qur'an,(31/7).

Tujuan untuk mencapai target diakhir semester ini. Mereka mengisi waktu luang disela waktu istirahat untuk menhafal walapun hanya satu ayat saja yang bisa di hafalkan agar waktu tak terbuang percuma.

Ungkapan dari siswa " Kami sebagai siswa/i MANSAMURA wajib mengikuti aturan madrasah kami yakin menghafal minimal 1 tahun 1 juz dan dinilai tiap akhir semester". 

Dengan harapan kedepannya semoga siwa/i MANSAMURA lebih giat lagi untuk menghafal dan lebih cerdasi lagi untuk memanfaatkan waktu. (Dien)

0 Response to "Menghafal Demi Mencapai Target"

Posting Komentar